Howto check dan install module perl
* Untuk mengecek apakah suatu module sudah terinstall. Gunakan perintah berikut, jika muncul Errors berarti module belum ada.
# perl -MModule::Name -e 1
contoh :
#perl -MXML::Twig -e 1
Can’t locate XML/Twig.pm in @INC (@INC contains: /usr/lib/perl5/site_perl/5.8.8/i386-linux-thread-multi /usr/lib/perl5/site_perl/5.8.7/i386-linux-thread-multi /usr/lib/perl5/site_perl/5.8.6/i386-linux-thread-multi /usr/lib/perl5/site_perl/5.8.5/i386-linux-thread-multi /usr/lib/perl5/site_perl/5.8.8 /usr/lib/perl5/site_perl/5.8.7 /usr/lib/perl5/site_perl/5.8.6 /usr/lib/perl5/site_perl/5.8.5 /usr/lib/perl5/site_perl /usr/lib/perl5/vendor_perl/5.8.8/i386-linux-thread-multi /usr/lib/perl5/vendor_perl/5.8.7/i386-linux-thread-multi /usr/lib/perl5/vendor_perl/5.8.6/i386-linux-thread-multi /usr/lib/perl5/vendor_perl/5.8.5/i386-linux-thread-multi /usr/lib/perl5/vendor_perl/5.8.8 /usr/lib/perl5/vendor_perl/5.8.7 /usr/lib/perl5/vendor_perl/5.8.6 /usr/lib/perl5/vendor_perl/5.8.5 /usr/lib/perl5/vendor_perl /usr/lib/perl5/5.8.8/i386-linux-thread-multi /usr/lib/perl5/5.8.8 .).
BEGIN failed–compilation aborted.
artinya module XML::Twig belum terinstall
* Untuk melihat documentasi suatu module dengan menggunakan perintah :
# perldoc Module::Name belum terinstall
Contoh :
perldoc -f File::Copy
* Untuk membuka atau masuk ke CPAN shell, menggunakan perintah :
# perl -MCPAN -e shell
setelah perintah di atas prompt akan berubah menjadi cpan>
perintah-perintah di dalam shell cpan yang bisa digunakan untuk memeriksa module yang sudah di install adalah :
* Untuk mereconfigure shell, digunakan perintah berikut.
cpan>o conf init
* Untuk menginstall module, perintahnya sebagai berikut.
cpan> install Module::Name
* Untuk memaksa install module walaupun make test nya gagal.
cpan> force install Module::Name
* Sedangkan kalau kita menghendaki menginstall suatu module secara manual dapat menggunakan langkah-langkah berikut.
# perl Makefile.PL
# make
# make test
# make install
semoga bermanfaat 🙂