Howto Backup and Restore Firefox Profiles
Sewaktu kita harus berganti komputer hal yang paling melelahkan adalah memindah data dari komputer lama ke komputer baru. termasuk memindahkan profile di firefox, akan sangat repot apabila dipindahkan secara manual.
Kalau kita melakukannya dengan memindahkan folder profile firefox dari komputer lama ke komputer baru maka firefox tidak bisa secara otomatis mengenali profile yang lama, ini jadi masalah lagi.
Ada cara yang lebih mudah untuk backing up dan restore profile firefox dengan menggunakan aplikasi MozBackup .
Di aplikasi MozBackup hanya mempunyai dua fungsi yaitu membackup dan merestore profile firefox dan menyimpannya di suatu file, jadi bisa dipindahkan ke komputer lain.
jadi mudah deh memindahkan profile firefox 🙂